INTEGRASI NASIONAL
Dukcapil Optimis Sumbang 1 Triliun ke Kas Negara melalui PNBP 2025
Jakarta — Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri mencatat realisasi Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) per 2 September 2025 sudah mencapai Rp 702,4 miliar. Jumlah ini melampaui target awal...
Dirjen Teguh: Data Kependudukan Dukcapil Full Support Satu Data Indonesia
Jakarta — Satu Data Indonesia (SDI) harus memberi manfaat nyata bagi perencanaan, evaluasi, dan pengendalian pembangunan, sekaligus memperkuat fondasi transformasi digital pemerintahan. Hal d...
Dukcapil Jelaskan Best Practice Digitalisasi Layanan Adminduk pada Otoritas Statistik Filipina
Jakarta — Praktik terbaik dalam digitalisasi pelayanan pendaftaran penduduk dan pencatatan sipil (PPPS) di Indonesia menarik perhatian Philippine Statistics Authority (PSA). PSA berfung...
Otoritas Statistik Filipina Belajar dari Dukcapil Strategi Pencegahan Scammers Melalui IKD
Jakarta — Philippine Statistics Authority (PSA) atau otoritas statistik pemerintah Filipina ingin getol belajar dari Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri RI. Menurut Regional Direct...
Bangun Sistem Perpajakan yang Adil dan Transparan, Kemenkeu Perkuat Integrasi Data dengan Dukcapil
Jakarta — Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) dan Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Ditjen Dukcapil) resmi memperpanjang kerja sama strategis dalam pemanfaatan dan inte...
IKD Perkuat Layanan Keimigrasian, Keamanan Data Tetap Jadi Prioritas
Jakarta — Data kependudukan juga dimanfaatkan untuk mendukung sistem keimigrasian nasional. Hal ini mengemuka dalam Rapat Koordinasi Kerja Sama Kelembagaan Bidang Keimigrasian yang diselenggarak...
Dirjen Dukcapil Jelaskan Peran Vital IKD Bangun Infrastruktur Digital Publik
Jakarta — Indonesia terus berupaya meningkatkan daya saing ekonomi nasional dengan memanfaatkan teknologi digital, melalui layanan pemerintah digital yang efisien. Untuk mencapai tujuan itu, dip...
Pemerintah Dorong Pemda Gunakan Data Kependudukan Dasar Perencanaan Program Pembangunan Nasional
Jakarta - Pembangunan kependudukan menjadi kunci yang tidak bisa diabaikan. Untuk itu pemerintah meluncurkan Desain Besar Pembangunan Kependudukan (DBPK) yang dianggap sebagai kunci strategis untuk me...
Kejar Inklusi Keuangan 2029 Hingga 93 Persen, Dirjen Teguh Ajak Bank dan Masyarakat Pakai IKD
Jakarta - Pemerintah Indonesia terus memperkuat pemanfaatan Identitas Kependudukan Digital (IKD) sebagai bagian dari transformasi digital pelayanan publik. Melalui inovasi ini, masyarakat dapat mengak...
Dukcapil Siap Integrasikan Face Recognition dan IKD pada Portal Perlinsos
Jakarta - Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri menyatakan kesiapannya untuk mendukung program digitalisasi sistem Perlindungan Sosial (Perlinsos) pemerintah. Dukcapil akan memanfaatkan Identitas K...