INTEGRASI NASIONAL
Moeldoko Sebut Berkat NIK Stranas PK Berhasil Dorong Efisiensi Penyaluran Bansos dan JKN
Jakarta - Program Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK) 2021-2022 dinilai berhasil meminimalkan terjadinya ketidaktepatan sasaran, dan inefisiensi dalam perluasan cakupan penerima bansos. ...
Kemendagri Pacu Daerah, Data Kemiskinan Ekstrem Segera Tuntas
Kendari - Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri sangat serius membantu penanganan kemiskinan ekstrem, terutama dalam penyediaan data keluarga penerima manfaat (KPM). Di tengah kesibukan kunjunga...
Strategi Kemendagri Dorong Terciptanya Digital Government
Sleman - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) berinisiatif mendorong terciptanya transformasi tata kelola pemerintahan yang lebih baik di seluruh Indonesia melalui pendekatan digital government. D...
Dukcapil Kemendagri Beri Penguatan Integrasi Data Siskohat Kemenag
Jakarta - Bigdata kependudukan yang dikelola Ditjen Dukcapil Kemendagri diharapkan makin menguatkan integrasi data dengan Sistem Informasi dan Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) yang dioperasikan D...
Dirjen Dukcapil Wajibkan Jajarannya di Daerah Terapkan Zero Data Sharing Policy
Jakarta – Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Dirjen Dukcapil Kemendagri), Prof. Zudan Arif Fakrulloh, mewajibkan jajaran di daerah untuk menerapkan zer...
Dukcapil Koordinasikan Penyiapan Data Awal Kemiskinan Ekstrem di Tujuh Provinsi
Jakarta - Kemiskinan ekstrem masih jadi tantangan berat dalam pembangunan manusia Indonesia. Presiden RI Joko Widodo menargetkan tingkat kemiskinan ekstrem bisa mencapai nol persen pada 2024. Saat ini...
Dukcapil Wajibkan Lembaga Pengguna Terapkan Zero Data Sharing Policy
Jakarta – Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Dirjen Dukcapil Kemendagri), Prof. Zudan Arif Fakrulloh, mewajibkan seluruh lembaga pengguna hak akses ver...
Waspada Penyalahgunaan Data Pribadi, Kemendagri Dorong Kerja Sama Hak Akses ke Berbagai LembagaÂÂ
Jakarta – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mendorong berbagai lembaga, mulai dari lembaga pemerintah hingga lembaga swasta penyedia layanan publik, untuk melakukan kerja sama hak akses veri...
Kemendagri Dorong Sumbar Bangun Integrasi Data Lintas Sektor
Padang - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mendorong Pemerintah Provinsi dan Kabupaten/Kota di Sumatera Barat (Sumbar) membangun ekosistem integrasi data lintas sektor. Disampaikan Direktur Jen...
Turut Wujudkan Era Satu Data, Disdukcapil Sumbar Telah Jalin PKS Pemanfaatan Data dengan 19 OPD
Padang - Pemerintah Indonesia tengah intensif mempersiapkan terwujudnya visi nasional menuju era satu data dengan NIK sebagai basisnya. Terkait itu, insan Dukcapil di daerah ternyata tidak luput un...