SEKRETARIAT
Dirjen Dukcapil Sebut Pembuat Viral Jual Beli KTP-el dan KK Bisa Diberi Penghargaan
Jakarta - Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Dirjen Dukcapil Kemendagri) menyebut pemilik akun @hendralm bisa diberi penghargaan. Hal itu menyusul kegiatan a...
Masyarakat Jangan Sembarang Unggah Data KTP-el dan KK di Internet
Jakarta - Masyarakat diimbau jangan mudah mengunggah data kependudukan seperti KTP elektronik (KTP-el), Kartu Keluarga (KK) atau Kartu Identitas Anak (KIA) ke media sosial. Sebab data itu akan muncul ...
Pemerintah Siapkan RUU Untuk Lindungi Data Pribadi Penduduk
Jakarta - Pemerintah tengah menggodok Rancangan Undang-Undang (RUU) untuk melindungi data pribadi penduduk. Tuntutan keterbukaan informasi di satu sisi, dan perkembangan teknologi informasi di sisi la...
Sebagai Omnibus Law, RUU PDP Lindungi Data Pribadi dan Aplikatif di Semua Lini
Jakarta - Di era digital, data adalah segalanya, apalagi data-data yang menyangkut identitas dan pribadi dari seseorang. Begitulah kira-kira gambaran dari keadaan saat ini. Urgensi perlindungan data...
Ikut Balap Lari Kelereng, Pejabat Tinggi Kemendagri dan BNPP Catatkan Rekor MURI
Jakarta - Pencatatan rekor MURI (Museum Rekor Indonesia) selalu menarik perhatian. Musababnya, kejadian yang dicatat MURI selalu unik dan tidak biasa bahkan tidak pernah terpikirkan. Inilah yang menar...
Rekor MURI Pecah, Agustusan Kemendagri Gelar Lomba Tarik Tambang Peserta Terbanyak
Jakarta - Kementerian Dalam Negeri memecahkan Rekor MURI Perlombaan Tarik Tambang Beregu Campuran Peserta Terbanyak. Perlombaan yang melibatkan 200 regu tersebut digelar di Lapangan Banteng, Jakarta, ...
Era Digital Dalam Tata Kelola Adminduk di Dukcapil
Jakarta - Demi mewujudkan harapan masyarakat Ditjen Dukcapil Kemendagri menaikkan layanan publiknya satu level lebih tinggi, dari pelayanan manual menuju layanan digital. Gerakan 'Dukcapil Go Digi...
Prof. Zudan Ingatkan Jajaran Dukcapil dan Masyarakat Jaga Integritas Data Kependudukan
Jakarta - Harapan masyarakat pada Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Ditjen Dukcapil Kemendari) dinilai sangat tinggi. Masyarakat seperti meletakkan ke pun...
Rangkaian HUT RI Kemendagri, Ditjen Dukcapil Jadi Tuan Rumah Turnamen Tenis Meja
Jakarta - Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Ditjen Dukcapil) bersama dengan Direktorat Jenderal Bina Pemerintahan Desa (Ditjen Pemdes) menjadi tuan rumah tempat berlangsungnya tur...
Dirjen Dukcapil: Data Kependudukan Punya Potensi Besar Untungkan Negara
Jakarta - Kepercayaan publik kepada data kependudukan yang dikelola Ditjen Dukcapil Kemendagri semakin meningkat. Hingga sekarang sudah 1.230 lembaga yang bekerja sama memanfaatkan data Ditjen Dukcapi...