SEKRETARIAT
ASN Bersatu Akan Jadi Kekuatan Dahsyat
Jakarta - Ratusan lidi akan tercerai berai, tidak berguna, dan mudah patah jika tidak diikat. Namun, jika lidi-lidi tersebut disatukan dan diikat, maka tak akan ada yang mampu mematahkannya. ...
Inovasi CS Dukcapil Tubaba Hadirkan Pelayanan Adminduk di Desa-Desa
Jakarta – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba), Provinsi Lampung, terus berupaya memberikan pelayanan administrasi kependudukan (Adminduk)...
Disdukcapil Padang Pariaman Banjir Pujian, Sering Diapresiasi Kemendagri Kali Ini KemenPAN-RB
Padang Pariaman - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat, banjir pujian. Tidak hanya dianggap sebagai role model pelayanan Adminduk oleh Direkt...
Berbekal Inovasi Simpun, Disdukcapil Kapuas Turun Ke Masyarakat Beri Seluruh Dokumen Kependudukan
Jakarta – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kapuas, Provinsi Kalimantan Tengah, turun ke lapangan melakukan jemput bola pelayanan administrasi kependudukan (Admindu...
Karir ASN Belum Aman Pasca Pilkada
Jakarta - ASN profesional merupakan kunci sukses pelayanan publik. Menurut Ketua Umum Dewan Pimpinan Korpri Nasional (DPKN), Zudan Arif Fakrulloh, UU ASN (Aparatur Sipil Negara) No. 5 tahun 2014 pun m...
Ketum Korpri: ASN Harus Tumbuh Menjadi Agile Bureaucracy
Jakarta - Tantangan yang dihadapi ASN anggota Korpri saat ini semakin besar. Challenge itu misalnya, pelayanan publik tidak boleh berhenti kendati era Pandemi Covid-19 masih belum menunjukkan tanda ak...
Disdukcapil Ciamis Buka Stan Pelayanan di Pameran Bonsai Lokasana
Ciamis - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, menggelar pelayanan jemput bola administrasi kependudukan (Adminduk). Kali ini, pelayanan dilakukan bert...
Dirjen Zudan Puji Disdukcapil Ciamis Buka Layanan Adminduk Pas Hari Libur di Pameran Bonsai
Ciamis - Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Dirjen Dukcapil Kemendagri), Prof. Zudan Arif Fakrulloh, mengapresiasi Disdukcapik Kabupaten Ciamis yang membuka ...
Warga Senang Cetak KTP-el Layanan Jebol Disdukcapil Ciamis Hanya Butuh 20 Menit
Ciamis - Warga Kabupaten Ciamis senang layanan perekaman dan pencetakan KTP-el yang dilakukan Dinas Dukcapil secara jemput bola berlangsung cepat dan mudah. Berlokasi di Taman Lokasana bertepatan d...
Pelayanan Adminduk Terbaik di Sumbar? Kabupaten Padang Pariaman dan Kota Padang Panjang Juaranya
Padang - Dalam rangka peningkatan kualitas dan kinerja layanan Administrasi Kependudukan (Adminduk) di Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), Dinas Dukcapil Sumbar melakukan penilaian terhadap layanan selu...